Simak Tips Berikut Agar Cepat Menstruasi

Simak Tips Berikut Agar Cepat Menstruasi

Menstruasi adalah siklus alami yang harus dilalui setiap wanita. Menstruasi adalah keluarnya darah dari vagina yang terjadi sebagai dampak dari siklus bulanan. Sedangkan PMS atau premenstrual syndrome adalah sebuah sindrom ketika wanita merasakan rasa sakit secara fisik maupun emosi menjelang menstruasi. Kondisi ini kerap dianggap berlebihan oleh para pria, tapi pada kenyataannya PMS adalah situasi yang memang nyata dialami wanita dan memang ada penjelasan secara medis. Menstruasi tidak lain adalah darah kotor yang keluar dari…

Read More